Pacu Semangat Berkarya WBP, Dir Tikers Dodot Adikoeswanto Bangga Kenakan Batik L'Prado

Pembinaan kemandirian bagi Warga Binaan dalam rangka memberikan bekal wirausaha yang dapat digunakan baik di selama menjalani masa pidana maupun ketika telah bebas nanti, terus dikembangkan oleh LPP Manado sebagai salah satu Unit Pelaksana Teknis Pemasyarakatan yang ada di lingkungan Kantor Wilayah Kemenkunham Sulawesi Utara.
Salah satu kegiatan yang saat ini tengah dilaksanakan yakni membatik. Batik yang merupakan seni dan budaya asli Jawa, dengan tangan dingin Kalapas Gayatri Rilowati, di modifikasi sehingga muncul motif "Satwa Puspa Kawanua" dimana didalamnya terkandung makna akan keanekaragaman seni dan budaya khas tanah Minahasa.
Motif yang "tak biasa" ini yang kemudian menjadi daya tarik tersendiri bagi yang melihatnya, tak terkecuali bagi seorang Direktur Teknologi, Informasi dan Kerjasama Ditjenpas Kemenkumham RI, Dodot Adikoeswanto.
Dibalut elegan dengan kemeja batik L'Prado seri "Satwa Puspa Kawanua" dengan motif "Manguni"dan "Daun Woka" yang merupakan kearifan lokal khas Minahasa.
Hal tersebut tentu menjadi suatu kebanggaan bagi LPP Manado, terlebih khusus menjadi motivasi serta pemacu semangat bagi Warga Binaan untuk tetap produktif dan terus berkarya walaupun di masa pandemi seperti sekarang ini.

#batikL'Prado
#KumhamPASTI

Posting Komentar

emo-but-icon

E-LAPOR LPP Manado

E-LAPOR LPP Manado
klik gambar untuk melaporkan!

UPG LPP Manado

UPG LPP Manado
klik gambar untuk melaporkan!

WBS LPP Manado

WBS LPP Manado
klik gambar untuk melaporkan!

Chat Here

Follow Us On Medsos

Hot in week

Recent

Comments

Arsip Blog

Fanpage Facebook

Total Tayangan Halaman

item